Tetap Ada Matahari Tanpa Mandi Pagi
Judul di atas hanya sekadar judul, tak perlu sering-sering diamalkan. Sebenarnya ini bermula ketika saya harus ikut menulis spontan minimal 300 kata bersama murid-murid saya di Kelas Menulis Baitul Arqam. Kami mencoba memulainya dengan sebuah kalimat, “Saya…